DIY Tatakan Miniatur

Assalamualaikum sahabat yang dimuliakan Allah... :)


Kabar baik buat para pencinta miniatur unik nih... hehe 
Kali ini iah bakalan share tutorial membuat tatakan miniatur yang unik dan lucu untuk koleksi miniatur yang kalian punya. Kebayangkankan ruangan kalian, kamar kalian akan jadi cantik dan penuh dekorasi kreatif :D

Udah sih, langsung aja ya ke tutorialnya :

1. Siapkan karton sisa wipping crap dan sebagainya atau bisa juga bekas gulungan tisu bekas


2.Beri tanda titik berjarak sekitar 1,5 cm meter



3. Potong sesuai tanda yang sudah di buat sebelumnya



4. Setelah jadi rapikan setiap bagiannya


5.Sahabat bisa mengecat bagian dalamnya juga lho dengan warna yang teman-teman inginkan :)


6. Lapisi bagian luar dengan motif yang sesuai selera





7. Setelah jadi siapkan perekat khusus untuk menggabungkan beberapa lingkaran yang telah jadi





8.Setelah selesai tempatkan miniatur yang sahabat punya dan tempatkan ke meja atau tempat lain yang sahabat mau :)



Gimana jadinya cantikkan sahabat. Nah dengan begini kamu bisa membuat ruanganmu menjadi ruangan yang penuh denga hiasan unik nan dekoratif  :)

Oh ya tutorial ini bersumber dari 5-Minutes Crafts dan versi videonya temen-temen bisa cek instagram 5-Minute Craft ya...
Saya hanya share apa yang saya lihat, semoga apa yang mereka bagi dapat bermanfaat bagi kita. Aamiin :)

Cek juga instagram saya Rifah Ananda, bisa saling follow-follow untuk saling berteman hehehe

Sekian, wassalam.

-RA-

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bahasa Jepang Gaul di Internet

Jikoshoukai perkenalan diri (Bahasa Jepang)

♣Aisatsu♣ (Ucapan Slam dalam Bahasa Jepang)