Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

Kau = Aku

Gambar
Seseorang berkata : "Saling mendo'a boleh, saling menunggu jangan" Karena kita tidak tahu nama siapa yang sudah dituliskanNya untuk kita. Siapkan diri saja, jika ada yg kau kagumi? Do'akan. Jangan lakukan lebih dari itu (dalam artian sampai menanam perasaan berlebih sebelum waktunya, tahanlah). . . . Karena kau sudah tahu rasa sakitnya berharap pada manusia :) . . . Kau = Aku

K O S O N G

Gambar
[K O S O N G] Kosong itu sesuatu yg kau beri Kosong itu sesuatu yg kau bagi dengan berbagai cara yg cukup rinci Kosong itu sesuatu yg terkait kau dan permainan perasaan hati Kosong itu sesuatu yg kuperingatkan kamu, jangan buat orang tuaku sekedar lagi dan lagi bertanya lagi Perihal kosong itu aku tak apa Aku biasa,  karena aku pun tak begitu menganggapnya Walau jika itu benar dan sesuai dengan ingin-Nya ku belajar tuk terima Dan coba berikan yg terbaik tentunya Tapi ternyata berbeda dengan perasaan orang tua Jadi kita sama-sama profesional saja Karena ku tak mau dua pahlawanku kau patahkan hatinya Hanya karena kata-kata manismu ternyata membuat mereka memiliki 'harapan' kosong belaka Teruntuk para PHPers yg deketin mak dan bapak dengan progres yang hanya setapak dua tapak πŸ˜…πŸ˜† *kangueygbingungkaloditanyamerekaduhmasmas

Surabaya dan Papa :D

Gambar
Surabaya dan Papa Kala itu sang lelaki setia ini meminta aku ikut mengunjungi kota pahlawan tuk sejenak meninggalkan kepentan di kota pelajar (karena waktu itu skripsian hehe) Balada dua mahasiswa, mumpung ada tiket kereta murah jadi cus aja deh nyusulin papa hehehe Cukup jauh juga Jogja Surabaya dengan kereta butuh waktu 7 jam dengan kereta ekonomi. Ya kereta yang kursinya yang kokoh tanpa bisa digerakkan dan tentunya lumayan keras hingga bikin encok hehe, tapi apapun itu harus disyukuri.  Alhamdulilah kereta ekonomi selalu jadi teman perjalanan lagi, cukup aman juga buat aku yang suka jalan sendiri menuju kota-kota yang ingin di tuju :D Dua hari di Surbaya kota yang penuh dengan taman, cukup panas memang tapi menyenangkan. Di kota ini juga banyak jalan satu arahnya hehe,  Hingga kala  itu saat papa sibuk dengan urusannya, ku pernah berkeliling dan pergi ke suatu taman dengan taksi dan akhirnya pulang ke penginapan jalan kaki. Yaps ternyata tamannya deket bange